Kerajinan dari gelas mineral



Tidak seperti posting saya biasanya kali ini saya akan memosting yang berbeda. Apakah anda kenal dengan yang namanya gelas air mineral bekas??
Hm. . tepat sekali dengan gelas-gelas seperti itu kita dapat merubahnya menjadi kerajinan yang bagus.

Bahan:
  1. Gelas air mineral secukupnya
  2. Pita emas
  3. Kain gantungan tas
  4. Kain flanel
  5. Lem uhu
  6. Jarum dan benang
  7. Gunting
  8. Renda
  9. Mika
  10. Kawat
  11. Kancing

Cara Membuat:
  • Jahit gelas air mineral bekas hingga semuanya tergabung
  • Hias gelas air mineral bekas dengan bahan2 lainnya.
  • Beri gantungan
  • Dan sebuah Tutup saji manis tercipta
percobaan ini boleh anda coba sendiri di rumah

0 komentar:

Posting Komentar

 
Home | Gallery | Tutorials | Freebies | About Us | Contact Us

Copyright © 2009 chiee's evolution |Designed by Templatemo |Converted to blogger by BloggerThemes.Net

Usage Rights

DesignBlog BloggerTheme comes under a Creative Commons License.This template is free of charge to create a personal blog.You can make changes to the templates to suit your needs.But You must keep the footer links Intact.